Tips Memfoto Mobil


Bagi anda pecinta fotografi, atau foto ponsel, pastilah tahu objek apa saja bisa dijadikan moment yang menarik dan indah dalam bingkai foto. Berikut ini saya mencoba share Tips Memotret Foto Mobil agar terlihat indah dan menarik. Pengalaman ini saya dapatkan dari teman yang hobi fotography.

Mobil bisa dijumpai dimana saja dilingkungan sekitar kita. Penampilannya memang didesain secara cermat agar tampak menarik dan indah. Anda bisa menemui dimana saja. Foto mobil juga bisa dihasilkan dari kamera ponsel. Berikut ini tips yang bisa anda gunakan untuk memotret indahnya kilau mobil :

Outdoor : Mobil berukuran besar, memerlukan cahaya yang cukup banyak. Tapi lokasinya jangan langsung terkena sinar matahari ditengah hari yang terik, karena foto akan nampak datar. Foto mobil outdoor dapat menampilkan pantulan cat mobil mengkilat yang terkesan mewah, cahaya alami kuat, plus gambar latar sebagai penguat foto.
Cara Memfoto Mobil

 Indoor : Foto mobil dalam ruangan perlu lampu studio kuat dan cukup banyak agar warna cat ampil maksimal. Keuntungannya, sudut cahaya bisa diatur sesuai keinginan dan lebih stabil. Jika tak ada lampu tambahan, bisa juga dibawah pohon atau garasi terbuka.
Cara Memfoto Mobil

Latar : Pikirkan dulu kesan apa yang ingin ditampilkan dari foto mobil. Kesan mewah bisa dimunculkan dengan memotret mobil didepan hotel mewah. Kesan gagah bisa didapat dari tanah berbatu. Kesan mobil keluarga nyaman bisa didapat dari taman yang indah. Hindari memotret mobil di parkiran karena mobil lain akan selalu terekam sebagai latar.
Cara Memfoto Mobil


Bersih : kesan mewah dan elegan tentu bisa didapat jika seluruh bagian mobil dalam keadaan bersih, termasuk ban, lampau, bahkan spion. Gosoklah dengan wax jika perlu agar tampilannya lebih kinclong.
Tips Memfoto Mobil


Cahaya : Setelah memilih tempat, outdoor atau indoor, perhatikan arah cahaya. Rumus abadinya, cahaya pagi dan sore lebih baik. Sudut cahaya sejajar juga lebih baik dibanding cahaya dari atas. Jika harus memotret disiang terik, pilih tempat dibawah pohon atau gedung.
Tips memfoto mobil


Malam : kilau cat mobil dimalam hari dengan cahay kurang bisa memunculkan karakter menarik dari mobil. Syaratnya, pakai bukaan lama dengan bantuan aplikasi dan jangan lupa pakai tripod.
tips memfoto mobil


Angle : Kelilingi mobil, pandanglah dari semua arah, dan pilih angle yang paling menarik. Tampilan paling menarik dari tiap mobil bisa berbeda.
tips memfoto mobil


Persempit : jangan terpaku pada seluruh badan mobil. Potret bagian kecil mobil yang menarik. Seperti headlamp, spion, logo, antena, bahkan pegagan pintu.
cara memfoto mobil

Penghasilan dari Access Trade

Banyak cara untuk menulis di blog dan mendapatkan penghasilan online. Mulai dari bisnis iklan, membuat toko online, bergabung sebagai publisher iklan, hingga bisnis afiliasi.

Apakah anda pernah mendengar tentang Access Trade? Yaitu sebuah platform afiliasi canggih yang berasal Jepang dimana menghubungkan antara pemilik website dengan pengiklan.

Access Trade
memberikan komisi kepada pemilik website dari setiap transaksi yang terjadi. Jadi jangan berpikir ini adalah scam (seperti halnya Weeklyfixpay.com) atau sejenisnya. Yang jelas, sudah ada bukti dan banyak member yang telah merasakan gajian dari Access Trade ini. Silahkan anda lihat bukti dari salah satu member access trade dibawah ini, pasti menggiurkan kan?

Penghasilan dari Access Trade

Kesempatan bagi blogger untuk mencoba mendapatkan penghasilan dari Access Trade sangat besar. Disamping mudah, besarnya klik rate juga lumayan banyak. Memang anda akan dibayar dengan ketentuan Cost Per Action. Artinya, setiap terjadi transaksi dari klik akan mendapatkan komisi. Transaksi apa sajakah itu? Yaitu diantaranya transaksi pembelian, download (unduh), ataupun register (daftar).

Semua saja bisa mendaftarkan di Access Trade. Bagi pemula pun, Access Trade akan sangat mudah digunakan. Didalam tampilan kontrol panel, anda bisa memilih beberapa iklan yang ditawarkan oleh para Advertiser (pengiklan). Jadi ini enaknya, anda bisa menyesuaikan antara iklan yang anda pasang dengan kategori blog yang anda miliki.

Bagaimana cara menghasilkan uang?
Pastikan setiap action di web anda sudah disetujui atau approval, pastikan juga anda sudah memasukkan bank info di "Manage Profile" Pihak Interspace akan mentransfer komisi ke rekening anda setiap akhir bulan, dengan jumlah minimal komisi sebesar Rp. 200.000,- lumayan kan?

Berikut ini adalah beberapa tips yang mungkin bisa saya tambahkan :
  • Buatlah review yang sebenarnya, asli tanpa rekayasa.
  • Ulaslah keunikan dari produk.
  • Jangan lupa memberikan saran
  • Mencoba produk yang telah direview
  • Pilihlah gambar yang menarik pembaca
  • Promosikan afiliasi anda melalui web atau blog
  • Buatlah isi blog anda memiliki relevansi dengan produk afiliasi anda
  • Tentukan target dan arahkan blog anda kepada pengunjung yang tepat
Untuk bisa mendapatkan action dari visitor, memang gampang-gampang susah. Anda perlu mempunyai pengunjung yang tepat. Dengan memiliki visitor yang tepat berarti akan meningkatkan kemungkinan terjadinya transaksi, ini artinya bisnis afiliasi anda berjalan dengan efektif.

Bagaimana cara Mendaftar Access Trade?
Hal ini sangatlah mudah, anda kunjungi Access Trade dibawah disini. 


Kemudian anda pilih Advertiser (penampil ngiklan) atau Publisher (pengiklan). Kemudian jika anda mendaftar sebagai Publisher akan ada pilihan perorangan atau perusahaan. Selanjutnya anda klik Daftar. Selanjutnya isikanlah alamat email, nama web/blog, pasword dan konfirmasi password anda. Setelah itu tunggulah sampai anda mendapatkan konfirmasi email dari Access Trade bahwa web/blog anda disetujui (approved).

Setelah disetujui, selanjutnya anda sudah bisa melengkapi data-data pribadi anda, info akun, info bank dan info website anda didalam menu Manage Profile. Berikutnya untuk memulai memasang iklan, anda pilih menu Campaign. Disitu anda tinggal memilih Nama Campaign, Jenis Iklan, kategori yang anda inginkan. Distu akan ada banner dan link yang bisa anda gunakan untuk iklan di web/blog anda.

Jika anda masih merasa bingung, tenang saja. Anda bisa melihat dan mempelajarinya di menu Tutorial didalam tampilan Dashboard Access Trade. Jadi, tidak ada kata sulit rasanya untuk memulai mencoba Access Trade sebagai pilihan penghasilan online anda. Mari Silahkan daftar Access Trade sekarang.

Blogger Shopping Template SpotCommerce


Belajar membuat toko online memang mengasyikkan. Disamping bisa digunakan untuk tambahan penghasilan, bisnis toko online di dunia internet juga dapat memberikan penghasilan yang luar biasa jika dikelola dengan baik. Memang dari awal tidaklah mudah untuk membuat sebuah toko online yang baik. Banyak kendala yang dijumpai untuk membuat sebuah toko online.

Namun, yakinlah bahwa semua kendala yang menghantui tersebut pastilah ada solusinya. Bagi para blogger yang ingin mencoba untuk memulai membuat toko online, sekarang sudah sangat mudah. Ada banyak template dan CMS  yang bisa digunakan untuk membuat tampilan toko online anda indah dan berkesan profesional.

Jika anda sering menggunakan CMS wordpress, maka ada banyak sekali template yang menyediakan khusus untuk toko online lengkap dengan shopping chartnya. Namun, anda diharuskan untuk memiliki hosting sendiri tentunya. Bagi para blogger, banyak juga template blogger untuk toko online yang tersedia di internet, baik itu dilengkapi dengan shopping chart maupun tidak, anda bisa memilihnya sendiri sesuai kebutuhan.

Download Blogger Shopping Template SpotCommerce

Kali ini saya akan membagikan sebuah template blogger yang menurut saya sangat tepat dan berkesan profesional untuk sebuah toko online. Banyak sekali keunggulan dari template ini. Disamping sudah tersedianya shopping chart dengan mata uang Rupiah (IDR), template ini juga responsive. Tampilannya membuat saya senang untuk menggunakannya. Template tersebut adalah SpotCommerce Blogger Shopping Template.

Berikut ini adalah keunggulan yang bisa anda dapatkan dengan menggunakan template SpotCommerce :

Main Features

  • Full Responsive & Retina ready
  • Unique Slider
  • Unlimited Colors, Background & Fonts
  • Touch Control Included for Mobile Devices
  • Used Icon from FontAwesome
  • AddThis Social Sharing Buttons
  • Ajax Cart & Wishlist Ready
  • Three payment methods: PayPal, Bank Transfer and Cheque
  • Three product states: Normal, On Sale and Out Of Stock
  • Email Notification for Order Information when Customer Checkout
  • SEO Friendly
  • Unlimited Drop-down Menu
  • Image List in Product Detail Page
  • Well Documentation
  • Easy Install and Sample Data Ready
  • Fast Support & Regular Updates











Sungguh lengkap menurut saya untuk sebuah template toko online. Disamping mudah untuk menginstalnya, template ini juga dilengkapi dengan slider dan tampilan font yang sangat menarik. Apalagi ditambah dengan metode pembayaran yang beragam, dan email konfirmasi untuk informasi pemesanan. Membuat template ini pantas untuk digunakan membuat sebuah toko online. Anda bisa mencoba melihat template ini yang telah saya gunakan untuk berjualan online selama ini di Babascollection.

Silahkan Unduh Template SpotCommerce Blogger Shopping Template dibawah ini :

 Download Template SpotCommerce

 Live Preview


Dalam file yang anda unduh, sudah terdapat dokumen yang bisa anda gunakan untuk penginstalan. Ada juga contoh gambar dan produk yang bisa anda pakai untuk mencoba template ini. Penjelasan detail juga tersedia disana. Namun, jika anda masih bingung dan belum jelas cara memakainya, silahkan anda baca tutorial lengkapnya di SpotCommerceBlogger Template. Semoga bermanfaat untuk anda. 

                      Premium Responsive Template

Cara Mendapatkan Promo Domain .Party Gratis


Setelah sebelumnya saya telah menulis Cara mendapatkan domain .pw secara gratis, kini datang kembali dengan promo yang sama, Alpnames sekarang bagi-bagi lagi domain .party gratis. Dari halaman email yang saya terima, hanya beberapa domain yang bisa anda daftarkan. Karenanya, segera lakukan registrasi untuk mendapatkan promo spesial ini.

Dengan kode kupon yang tersedia, anda bisa registrasi tanpa dipungut biaya selam 1 tahun. Memang Alpnames sedang gencar-gencarnya melakukan promosi domain. Karena banyak nama domain yang tergolong baru seperti halnya domain .space, .science, dan .webcam.

Kode kupon .party gratis

Untuk melakukan registrasi, silahkan kunjungi web register.party kemudian isiskan nama domain yang anda inginkan. Buatlah akun dengan mengisi username dan password anda. Selanjutnya checkout. Isikan Kode Kupon “COKCKTAIL” didalam Redeem a Coupon. Terakhir, klik Apply.

Sungguh cepat untuk mendaftarkan domain .party ini. Tidak ada 5 menit anda telah mendapatkan sebuah domain tld yang bagus. Sekarang tinggal anda gunakan nama domain .party tersebut untuk mengembangkan website dan blog anda agar sukses kedepannya. Baca juga : Gratis Domain Dot Science

Kode kupon .party ini baru update hari ini. Jadi silahkan gunakan dengan bijaksana. Karena Alpnames hanya menyediakan beberapa domain saja yang bisa anda daftarkan secara gratis tersebut. Setelah mendapatkan nama domain, anda bisa membaca cara melakukan setting DNS dan Server yang anda inginkan. Semoga bermanfaat.

Cara Mendapatkan Domain .pw Gratis


Alpnames sedang bagi-bagi domain tld gratis sekarang. Ya, setelah kemarin sukses dengan launching promo domain .Science, .Space dan .webcam, sekarang Alpnames berbagi lagi domain .PW sebanyak 1.000 domain. Bagi anda semua berkesempatan untuk memiliki domain .PW selama 1 tahun tanpa dipungut biaya alias gratis. Baca juga : cara mendapatkan domain .Science gratis.

Bulan Juni ini memang banyak sekali promo domain dari berbagai layanan domain registrator. Domain .PW adalah top level domain untuk palau. Dari sumber yang saya baca, domain .PW awalnya didelegasikan kepada negara pulau Pasifik Palau pada tahun 1997. Sejak itu telah redelegated beberapa kali, terakhir dengan Directi, kelompok usaha pendaftar antara lain operasi layanan Internet terkait, yang namanya digunakan sebagai Web Profesional. Dari tanggal 25 Maret 2013, domain TLD .PW yang tersedia untuk masyarakat umum.
Promo Domain .pw Gratis

Seperti halnya nama domain baru lainnya, brand .PW menyediakan nama yang pendek, asli, dan menandakan identitas anda tentunya. Domain .PW adalah namespace generik dan tak terbatas disebut dengan "Profesional Web". Ini adalah tujuan online baru untuk profesional dan bisnis.

Jika anda ingin mendapatkan promo gratis domain .PW selama 1 tahun, maka, segeralah daftarkan nama domain anda sekarang. Karena hanya ada 1.000 domain saja yang tersedia untuk promo gratis ini. Siapa cepat, ia dapat. Silahkan kunjungi web Buy.pw sekarang. Dan gunakan kode promo “EXPERT” untuk mendapatkan gratis 1 tahun pertama. Baca juga : Cara order domain di 1and1.com

Semoga promo domain.pw 2015 ini bermanfaat bagi anda dan bisa menambah anda bersemangat dalam membangun sebuah web profesional yang besar dan terkenal.

Mencetak Anakan F1 Kenari Waterslager

Hari ini semua kenari induk betina sudah saya kawinkan dengan kenari waterslager (waterslager canary). Anda pasti pernah mendengar kan? Bahwa kualitas kenari waterslager adalah dari suaranya. Suaranya sangat merdu seperti gemericik air, gemuruh air. Kini tinggal menunggu waktu telur kenari menetas. Ada indukan betina yang bertelur tiga ada juga yang empat. Semoga semuanya berjalan lancar sesuai yang saya harapkan. baca juga Cara mengecek Telur Kenari.

semua indukan kenari sedang mengeram

Suara kenari waterslager memang tidak paling keras. Namun suaranya unik dan berbeda dengan jenis kenari lainnya. Kenari warterslager dikenal memiliki lagu yang komplet dan menguasai segala jenis lagu kenari. Oleh karenanya, kenari ini termasuk jenis kenari penyanyi (song canaries). Jika anda ingin memaster kenari anda, silahkan baca Cara Memaksimalkan Suara Kenari.

Kenari Waterslager

Dari artikel yang pernah saya baca, menurut sejarahnya kenari waterslager pertama kali diternakkan di negara Belgia pada tahun 1713. Karena keindahan suaranya, setelah itu kenari ini populer dibeberapa negara Eropa, Amerika serta Kanada. Seperti namanya, kenari waterslager memiliki suara khas seperti air mengalir, suara tetesan air. Kelebihan lainnya yaitu kenari ini mampu menyanyikan semua nada rendah dan nada tinggi dari semua jenis kenari. Wah, sungguh luar biasa. Umumnya kenari waterslager jantan akan mulai bernyanyi paling cepat pada umur sekitar 4 minggu. Untuk betinanya sekitar 6 bulan.

Kenari waterslager memang umumnya mudah untuk dirawat dan diternak. Dengan pemberian pakan yang berkualitas, dijemur secara teratur, akan membuat kesehatan kenari menjadi baik. Pemberian vitamin secara berkala dan sayuran hijau setiap hari akan menambah fit staminanya. Siapa yang tidak ingin mencetak anakan kenari waterslager?

Kriteria penilaian lagu kenari waterslager sangatlah banyak. Dari tiap kriteria memiliki nilai maksimal tersendiri. Oleh karena itu, jika anda memiliki kenari waterslager dengan nilai sertifikat yang bagus, maka anda sangatlah beruntung. Adapun kriteria poin penilaian tersebut adalah seperti dibawah ini :

Klokkende
Tetesan air - suara yang dibuat oleh udara yang keluar dari botol yang terendam dalam bak air, Wuut, Wuut, Wuut. Suara tersebut dinilai berdasarkan durasi, kejelasan dan kedalaman. Suara yang diperlambat untuk memberikan beat yang mendalam menembus dalam air tentunya akan memikat pendengar siapapun. Skor 6 atau 7 untuk suara ini sangat baik. Maksimal poin adalah 12.

Bollende
Menggelegak Air - suara yang dibuat oleh gumpalan air mendidih ataupun dari cairan yang mendidih. Kenari waterslager yang baik akan mengeluarkan serangkaian bunyi mendalam Bluu, Bluu, Bluu. Skor 5 atau 6 adalah sangat baik. Maksimal poin adalah 9.

Rollende
Bergulir Air - Dapat didefinisikan sebagai Bollende tanpa interval. Efek suara air yang mengalir terus menerus pada batu di sungai. Kenari
Waterslager mencakup baik klokkende atau bollende dalam kecepatan yang lebih cepat dan lebih pendek, sehingga memberikan efek gelombang yang mempengaruhi, wutwutwuutwutwut blublublublublu. Suara ini dianggap kualifikasi minimal untuk mempertimbangkan kenari waterslager. Poin tertinggi adalah 6.

Staaltone
Nada baja – Suara nada logam ini adalah seperti dua atau tiga ketukan dari pipa-pipa di sebuah orkestra untuk membumbui sebuah musik, Choong, Choong, Choong. Versi tajam adalah seperti palu pada sebuah landasan, ping, ping, ping. Skor 4 atau 5 berarti baik. Maksimal poin adalah 9.

Fluiten
Suara Seruling – kenari waterslager benar-benar menunjukkan kebebasan untuk interpretasi. Suara seruling bisa terdengar dalam dan halus. Skor 5 di sini berarti seruling sangat bagus, 6 berarti dia melakukan berbagai suara seruling. Poin tertinggi adalah 9.

Fluitenrol
Roll seruling - serangkaian suara singkat seruling yang bergulir tergantung pada kedalaman dan kelancaran suara. Beberapa waterslager memiliki suara gulungan seruling yang indah menyerupai rollende dan ini diberikan 4 poin. Maksimal poin adalah 6.

Chorr/Knorr
Chorr / Knorr – Suara waterslager untuk membuka otot tenggorokannya, choorrrr atau knnoorrr bass. Seperti halnya suara yang dibuat oleh seorang penyanyi opera. Kebanyakan waterslagers memiliki skor di atas rata-rata 3 poin, tapi pengecualian adalah Knorr untuk 4 poin. Maksimal poin adalah 6.


Woeten
Frase Nightingale – suara burung bulbul yang hampir menghilang dari waterslager. Poin tertinggi adalah 6.

Bellen
Bells – suara lonceng waterslager menunjukkan bakatnya dengan membawakan lagu bel yang berbeda terdengar dari roller bell Lu, Lu untuk bel berongga memiliki gema air di vokal (U), untuk lonceng gereja suara ganda yang indah , yang te-lon. Skor 3 rata-rata untuk bel roller, sementara 4 atau bahkan 5 berarti ia memiliki berbagai macam catatan lonceng. Maksimal skor adalah 6.

Belrol
Bell Roll - serangkaian suara bel bergulir di mana biasanya dinyanyikan dengan cepat dan berselang. Dimulai dengan konsonan 'L' yang dilengkapi dengan baik suara 'ee', 'ing', 'ung', atau 'oo'. Maksimal poin adalah 6.

Tjokken
Choke, Chong – Suara seperti nada baja, peringkat Choke dan Chong tergantung pada pengucapan yang jelas masing-masing dalam pengulangan lambat. Skor tertingi adalah 6.
Schokkel
Schokkel di waterslager mengeluarkan gelembung suara yang unik (Blub). Suara ini jarang dilakukan lebih dari 2 kali berturut-turut. Skor tertinggi adalah 3 poin.

Onvoorziene loon
Suara melodi improvisaasi kenari waterslager.

Indruk-Impression Points
Seorang hakim kontes diberikan kebebasan untuk memberikan hingga 3 poin untuk kesan lagu kenari waterslager.
Hasil Sertifikat Juara Kontes Waterslager 2015

Untuk total keseluruhan nilai tersebut diatas dikalikan dengan 3. Sehingga didapatkan nilai subtotalnya. Namun masih ada juga kriteria tertentu untuk penilaian waterslager yang lainnya yang bisa mengurangi nilai poin. Seperti contohnya suara melengking, mendesis, sengau, chiak, chip, dll. Memang ribet bila kita menilai sendiri berdasarkan suara yang terdengar oleh waterslager. Kita hanya bisa menikmati suaranya saja yang merdu dan indah. Apalagi jika suara kenari tersebut macet. kita pasti pusing dibuatnya. Oleh karenanya, anda bisa baca Cara mengatasi suara macet pada kenari.

Cara Custom Domain Blogspot di 1and1.com


Sebelumnya saya telah menulis tentang cara order domain di 1and1.com. Nah, untuk postingan kali ini, saya ingin menulis tentang cara custom domain blogspot di 1and1.com agar bagi yang memiliki blogspot bisa langsung mengatur CNAME recordnya.

Bagi anda yang telah mendaftarkan domainnya di 1and1.com dan ingin mengcustom domain blogspotnya, maka kali ini saya akan jelaskan tahapannya sebagai berikut :
  1. Buka website 1and1.com
  2. Login control panel menggunakan customer ID dan password anda.


  3. Selanjutnya pilih Manage Domains.


  4. Anda akan menemukan domain yang anda order sebelumnya.
  5. Pada tampilan sebelah kanan pilih Manage Subdomains.


  6. Pada menu Subdomain Overview, pilih Create Subdomain. Pada kolom subdomain, isikan dengan : www lalu klik tombol Create Subdomain.


  7. Nah, setelah subdomain anda jadi, selanjutnya anda klik subdomain tersebut dan pilih DNS Settings. Anda klik tombol Edit disebelahnya.
  8. Pada menu A/AAAA Records (IP Addresses) anda pilih tombol CNAME kemudian sisikan kolom alis dengan : ghs.google.com lalu centang tombol persetujuan dibawahnya dan tekan Save.

  9. Ulangi lagi langkah no. 6 diatas dengan membuat subdomain lagi. Pada kolom subdomain, isikan dengan : kode unik 12 digit yang anda dapat di blogspot anda. Selanjutnya klik tombol Create Subdomain.

  10. Setelah itu anda klik subdomain tersebut dan piih DNS Settings. Anda klik tombol Edit disebelahnya.
  11. Pada menu A/AAAA Records (IP Addresses) anda pilih tombol CNAME kemudian isikan kolom alias dengan : gv-kodeunik14digitanda.dv.googlehosted.com lalu centang tombol persetujuan dibawahnya dan tekan Save.
  12. Nah, sekarang anda cek di menu Subdomain Overview. Anda telah memiliki 2 subdomain yang telah anda buat tadi.


  13. Langkah terakhir yaitu sekarang anda tinggal buka Dashboard Blogspot anda pada menu Blog Address anda tekan Save untuk menyimpan setting domain baru anda tersebut.

    Bagaimana? mudah kan? selamat mencobanya.

Cara Order Domain di 1and1.com


Hari ini saya berkeinginan untuk merubah alamat domain blog ini menjadi TLD. Memang sebenarnya sudah lama keinginan saya untuk mengganti domain ini menjadi dot com. Mungkin baru sekarang ini bisa terlaksana. Bukannya apa, menurut pandangan saya, nama domain memang perlu dipertimbangkan untuk bisa lebih eksis lagi dalam blogging. Walaupun sebenarnya nama subdomain juga tidak ada masalah.

Nama domain TLD memang lebih banyak manfaatnya dari pada menggunakan subdomain. Disamping untuk mempersingkat nama situs, orang lain juga akan lebih mudah untuk mengingatnya. Dengan semakin banyaknya penyedia nama domain, maka persaingan pun semakin ketat. Semakin banyak perusahaan yang menawarkan domain TLD dengan harga murah dan diskon yang besar. Bahkan ada yang memberikan gratis domain selama satu tahun.

Dengan memiliki nama domain sendiri, maka anda mendapatkan keuntungan untuk memiliki identitas anda sendiri. Anda dapat membangun sebuah nama besar untuk reputasi anda dalam dunia internet. Memiliki nama besar dan reputasi yang baik akan sangat menguntungkan bagi siapapun. Ini akan berdampak bagi finansial anda tentunya. Karena dengan begitu anda akan sangat mudah untuk membangun dan memperluas jaringan bisnis anda.

Setidaknya, dengan memiliki nama domain sendiri, akan terlihat profesional dimata sesama pebisnis maupun pelanggan anda. Hal ini memberikan efek kepercayaan yang bagus bagi semua orang dibandingkan anda hanya memiliki nama subdomain. Terlebih lagi jika anda menggunakan email sesuai dengan nama domain anda, maka tentunya akan memberikan kesan yang baik dan anda lebih dipercaya oleh pelanggan. 

Dari sekian banyaknya penyedia nama domain di internet, akhirnya saya memilih mendaftarkan domain ini disitus 1and1.com Disamping adanya promo domain, penyedia domain ini juga fleksibel dalam masalah pembayaran. Kemudahan dalam pembayaran karena saya memiliki saldo paypal yang bisa saya pakai untuk membeli domain yang sangat murah.

cara order domain di 1and1.com

Pertama masuk dulu ke situs website 1nd1.com. Selanjutnya masukkan alamat domain yang anda inginkan pada kolom isian nama domain. Kemudian klik tombol cek. Jika nama domain anda tersedia, maka selanjutnya disebelah kanan terdapat tampilan keranjang belanja dengan nama domain anda tersebut dan anda klik continue. Berikutnya klim tombol continue with domain only. Setelah itu akan muncul tawaran domain lainnya yang bisa anda dapatkan, klik No Thanks, continue without selection untuk menuju ke keranjang belanja anda. Nah, disini akan muncul jumlah total tagihan yang harus anda bayarkan. Klik continue untuk melanjutklan.

Selanjutnya anda harus login dulu jika sudah terdaftar jadi anggota. Jika belum, maka anda register dulu untuk mengisi data anda. Klik continue as a new costumer jika anda pelanggan baru. Saatnya anda isi data pada formulir billing information. Pilih bisnis atau personal untuk domain anda. Isi semua data nama depan, belakang, alamat lengkap, kodepos, email, kode area negara dan nomor telepon dengan benar. Selanjutnya ada isikan pasword anda sebanyak 7 karakter. Klik tombol continue untuk melanjutkan.

Langkah selanjutnya yaitu metode pembayaran anda. Silahkan pilih alat pembayaran yang anda inginkan, bisa memakai visa, mastercard, american express, discover network ataupun paypal. Jika anda menggunakan visa, maka anda isikan nomor kartu anda, kode verifikasi, tahun dan bulan expired kartu anda. Jika anda memakai paypal, klik Go to paypal untuk melanjutkan. Selanjutnya anda akan dihubungkan dengan akun paypal anda. Isikan password paypal anda dan klik login. Nah, selesai. Anda akan mendapatkan konfirmasi detail pesanan domain anda tersebut lewat email yang anda daftarkan.

Silahkan anda cek terlebih dulu email waktu anda registrasi domain. Biasanya akan ada konfirmasi dari pihak 1and1.com bahwa akun anda telah dibuat dan menunggu konfirmasi selanjutnya untuk bisa mendapatkan nama domain anda tersebut. Anda tunggu sampai ada email berikutnya dari 1and1.com. Setelah email kedua datang, anda akan diminta untuk mengirimkan data Id card, ataupun kartu SIM untuk mengaktifkan akun personal, dan id card serta formulir pajak untuk akun bisnis. Setelah selesai anda kirim, tunggu maksimal 24 jam. Maka email aktivasi akan datang seperti yang saya tampilkan dibawah ini. Berikutnya silahkan anda login dengan customer ID anda dan password anda. Terakhir, anda tinggal mengedit Nameserver dan DNS anda. Untuk memulai langkah seo dengan domain baru ini, maka saya merujuk dari postingan KangBabas "Domain Baru dan Langkah SEOnya". Selamat mencoba.

email konfirmasi order domain di 1and1.com

Ayo Gabung ke Weeklyfixpay


Bagi anda yang belum memiliki pekerjaan, siang ini saya akan berbagi situs pemberi pekerjaan dan penyedia dollar yang tiap minggunya akan memberikan bayaran kepada anda dengan jumlah nominal yang lumayan besar. Ya, mungkin anda baru mendengarnya. Weeklyfixpay adalah program inovatif terbaru yang menawarkan pekerjaan untuk anda. Disana anda akan dipekerjakan untuk melakukan tugas-tugas yang berbeda.

Dan enaknya lagi, anda akan dibayar setelah selesai melakukan tugas tersebut sesuai batas pembayaran yang telah ditentukan. Untuk selanjutnya direview dan disetujui oleh penyedia layanan. Pembayaran akan dilakukan melalui cek. Untuk pilihan pembayaran lainnya akan segera menyusul.

Apa itu Weeklyfixpay

Keuntungan Bergabung di Weeklyfixpay :
Pekerjaan ini tergolong ringan dan mudah karena semua orang pasti bisa melakukannya. Posisi pekerjaan anda tidak dibatasi. Jadi, semua orang bisa langsung bergabung dan mendaftar menjadi anggota. Bahkan orang yang tidak berpengalamanpun bisa masuk. Dengan sistem pendaftaran yang mudah, tidak ribet, instan dan pastinya gratis. Selanjutnya anda tinggal selesaikan tugas yang diberikan sebaik mungkin, dan anda akan terima bayaran anda. Kabar baiknya yang lain adalah “no joining fee”.

Menunggu apa lagi? Yang harus anda lakukan sekarang adalah segera mendaftar dan membuat akun pada situs weeklyfixpay dan selanjutnya login ke member area. Temukan pekerjaan anda disana dan lakukan pekerjaan anda itu setiap hari agar anda sukses. Dalam situsnya dikatakan bahwa mereka akan menjamin anda akan mendapatkan bayaran $1500 dalam minggu pertama dengan hanya melakukan tugas sederhana selama 5 atau 10 menit.

Bener gak sih? Rasanya kok sangat menggiurkan. Tidak usah berlama lagi, jika anda ingin membuktikannya silahkan kunjungi situs weeklyfixpay. Saya sudah menjadi anggota. Dan sekarang ini pekerjaan saya telah selesai, tinggal menunggu waktu gajian. Sekarang giliran anda. Buktikan sekarang!

Gratis Domain TLD [dot] Science Mei 2015


Pagi-pagi buka email, aha, ada yang baru dari Alpnames. Sepertinya, bulan Mei ini banyak promosi yang diberikan oleh para penyedia domain TLD. Mulai dari [dot]party, [dot]webcam, sekarang ada lagi gratisan [dot]science. Jika anda ingin mendapatkan domain [dot]party atau [dot]webcam yang beberapa minggu lalu memberikan promosinya, silahkan baca tutorialnya di blog Kangbabas Cara Mendapatkan Domain Gratis [dot]party dan [dot]webcam.

Sekarang saya akan membahas tentang cara mendapatkan Gratis Domain TLD [dot] Science yang baru promo sekarang ini. Semakin banyak nama domain yang dijual menandakan semakin banyak pula eksistensi lembaga yang menggunakan internet sebagai media sosialisasi. Memang domain [dot]science diperuntukkan bagi bidang ilmu pengetahuan. Namun, tak harus lembaga yang memilikinya. Andapun bisa mendapatkan nama domain dengan akhiran [dot]science.

Free Domain TLD [dot] Science Mei 2015

Tenang saja, domain ini gratis dan legal. Karena memang dari penyedianya yang langsung memberikan kode kupon pendaftaran gratis selama 1 tahun. Tidak seperti penyedia domain lainnya yang kadang suka menyembunyikan kode kupon.

Jika anda berminat, silahkan anda daftar di alamat web resminya register.science dan dapatkan promo gratis selama 1 tahun. Anda hanya tinggal ketikkan domain yang anda inginkan dan klik tombol Go. Jika domain tersedia, maka anda akan dialihkan ke halaman registrasi. Selanjutnya klik proceed to checkout. Dihalaman checkout, anda masukkan kode kupon : InterNeurons untuk mendapatkan promo gratis selama 1 tahun. Selanjutnya pembuatan akun customer. Isikan data diform yang telah disediakan dengan detail. Selanjutnya klik tombol create account. Setelah selesai pembuatan akun customer, sekarang anda tinggal Confirm Order. Jangan lupa untuk mengecek email registrasi anda dan lakukan verifikasi. Nah, sekarang domain [dot]science anda sudah jadi. Tinggal anda atur DNS dan name servernya sesuai yang anda inginkan.

Kode Kupon Gratis Domain dot Science Mei 2015

Dalam berita email yang dikirimkan, penyedia domain ini hanya memberikan sebanyak 5.000 domain [dot]science saja untuk promo gratis 1 tahun. Jadi, silahkan anda cepat-cepat mendaftarkan diri jika menginginkannya. Jangan sampai ketinggalan karena jumlah domainnya terbatas.

Ingat, promo ini hanya gratis 1 tahun saja. Dengan kode kupon : InterNeurons. Jika anda ingin memperpanjang domain anda tersebut tahun berikutnya, maka anda akan dikenakan biaya perpanjangan tentunya.

Anda ingin mencobanya? Ayo buruan daftar. Tapi jangan sampai domainnya jadi spam di Google ya? Kenapa? Karena biasanya kalau mendapatkan domain TLD dengan cara gratis, domain akan banyak yang tidak berumur panjang. Dan hanya jadi bahan percobaan saja. Tapi semoga pendapat saya ini salah dan anda akan tetap meneruskan domain anda tersebut.

Bitcoin Gratis Setiap Hari dari QoinPro


Anda pasti pernah mendengar tentang Bitcoin. Ya, Bitcoin adalah sebuah mata uang elektronik yang di buat pada tahun 2009 oleh Satoshi Nakamoto. Bitcoin bisa diibaratkan uang tunai di dunia maya karena pada saat terjadi adalah antara anda sebagai pengirim kepada penerima tanpa perantara dan demikian juga sebaliknya. Mata uang baru virtual ini perkembangannya sangat cepat, sehingga banyak digunakan oleh pengguna E-commerce di seluruh dunia.

Bagaimana cara memperoleh Bitcoin?
Ada dua cara untuk mendapatkan bitcoin. Pertama adalah dengan membeli bitcoin dimana ini bisa anda lakukan melalui penyedia jasa online yang ada dan kedua adalah dengan melakukan Bitcoin mining (menambang bitcoin). Istilah ini digunakan untuk mining bitcoin dari sistim jaringan Bitcoin. Jadi sama halnya seperti emas di dunia nyata, anda bisa melakukan penambangan terhadapat bitcoin yang ada. Salah satu cara untuk mendapatkan Bitcoin gratis adalah dengan QoinPro.

QoinPro adalah situs yang memberikan Bitcoin gratis dan koin lainnya. Hanya dengan mendaftar ke situs web ini, anda memiliki kesempatan yang baik untuk mendapatkan koin kripto secara "autopilot". Hal ini artinya anda tidak melakukan apa-apa dan anda akan mendapatkan crypto coins gratis.

Register QoinPro

Memang cara ini tidak akan membuat anda kaya, tetapi setidaknya anda telah mendapatkan uang tunai langsung secara gratis.
Daftar koin yang akan anda dapatkan dalam 24 jam adalah sebagai berikut :
  • Bitcoins
  • Litecoins
  • FeatherCoins
  • VertCoin
  • PeerCoins
  • DogeCoins
  • DogeCoins

Jadi, setiap hari anda akan menjumpai sejumlah kecil uang kripto yang dikirim ke dalam dompet QoinPro anda, namun jika ini tidak cukup, maka QoinPro menawarkan cara untuk membuat lebih banyak koin dengan merujuk teman-teman anda untuk menjadi referrer.

Untuk setiap jumlah orang yang anda referensikan, maka anda mendapatkan keanggotaan, ada 9 jenis keanggotaan untuk anda mendapatkan bonus harian:
  • Member: 0 referral 0% bonus harian
  • Supporter: 3 referral 5% bonus harian
  • Sr Supporter: 5 referral 10% bonus harian
  • Associate: 10 referral 15% bonus harian
  • Sr Associate: 25 referral 20% bonus harian
  • Ambassador: 100 referral 25% bonus harian
  • Sr. Ambassador: 250 referral 30% bonus harian
  • Advocate 1000 35% bonus harian: Advokat
  • Sr Advokat: 2500 referral 40% bonus harian

Kelebihan dari QoinPro ini adalah anda tidak hanya mendapatkan bonus dari setiap referral yang anda punya, mulai bonus dari 7,5% menjadi 19,5% tergantung pada keanggotaan anda. Tetapi anda juga akan mendapatkan bonus rujukan dari referral anda sampai tingkat 7. Jadi ini adalah kesempatan yang baik untuk meminta teman atau keluarga untuk mendaftar di bawah referral anda, karena QoinPro memungkinkan max 3 pendaftaran per IP.

Namun jika anda tidak bisa mendapatkan referral, maka metode kedua bisa anda coba. Yaitu anda gunakan VPN, apa VPN? itu adalah semacam program yang memungkinkan anda untuk mengubah IP temporary untuk beberapa menit. Jika anda sudah punya VPN maka anda dapat melanjutkan, jika tidak kami sarankan Anda untuk menggunakan CyberGhost. Setelah memiliki VPN bersihkan cache dan cookie browser anda hanya kemudian ubahlah alamat IP anda dan mendaftarlah di QoinPro.

Perlu diingat, jangan menggunakan email palsu karena QoinPro memiliki sistem yang baik untuk mendeteksi itu. Pastikan bahwa ketika anda mendaftar, anda aktifkan akun anda melalui konfirmasi yang dikirimkan ke email. Dan tuliskan rincian login anda untuk setiap akun. Jadi anda akan mendapatkan koin Crypto dari masing-masing rekening, dan lebih dari akun utama anda. Selamat mencoba. Untuk mendaftar, silahkan kunjungi QoinPro.

Menanti Kelahiran Anakan Kenari Berner


Selamat berjumpa lagi dengan saya. Semoga hari ini kita semua diberikan kesehatan dan kelancaran rejeki. Aamiin.

Kalo kemarin-kemarin saya sudah pernah memposting tentang Kenariku Bersarang Kembali, maka kali, maka hari ini saya akan berbagi kebahagiaan karena hari ini hati saya lega dapat mengawinkan kenari Berner dengan betina lokal. Sungguh usaha yang patut disyukuri. Mengingat dari awal memiliki kenari Berner sampai sekarang baru ini bisa berjodoh. Sebelum membahas lebih lanjut, saya akan bercerita sedikit tentang Asal dan Ciri-Ciri Kenari Berner tersebut.

Seperti yang disebut-sebutkan oleh pecinta kenari, kenari Berner (Berner Canary) adalah salah satu jenis kenari yang langka. Kenapa bisa dikatakan begitu? Karena di Indonesia, jenis penyebaran kenari jenis ini terbatas dan jarang ditemukan.

Dari darah keturunan, kenari Berner memiliki darah keturunan kenari Yorkshire. Karena banyak orang yang menganggap bahwa nenek moyang kenari ini adalah kenari Yorkshire. Kenari yang berasal dari benua Eropa yaitu dari negara Swiss ini memang tidak terkenal layaknya kenari Yorkshire. Menurut sejarah, kenari ini mulai dikembangkan pada tahun 1880. dan penyebarannya memang terbatas.
Kenari Berner istimewa

Kenapa Benrner begitu istimewa seperti halnya Yorkshire? Bagi para pecinta kenari pastilah mengetahuinya, diantara keistimewaan tersebut adalah karena body / postur tubuhnya yang gagah seperti halnya kenari Yorkshire. Kenari ini rata-rata memiliki panjang tubuh sekitar 16 sampai 17cm. Taidak hanya postur tubuhnya yang besar, kenari ini juga terkenal karena suaranya yang nyaring dan lantang, bentuk dada busung, punggung panjang, nyanyian yang merdu dan kicauan ngerol panjang dan bermental bagus.

Dibandingkan dengan kenari lokal, kenari Berner jelas lebih unggul. Kenari ini memang jarang ditemukan dipasaran. Mungkin hanya sebagian kecil para penghobi berat dan kolektor yang memiliki penangkaran kenari jenis ini. Beruntung saya memiliki kenari jenis ini karena dari dulu saya memang penghobi kenari.

Asal dan ciri-ciri kenari berner

Balik lagi ke cerita, sudah 2 hari ini kenari betina hasil penjodohan dengan kenari berner saya mengeram. Saya lihat sudah ada 2 telur didalam sarangnya. Dan semoga besok pagi dan lusa akan ada telur lagi sampai menjadi 3 atau 4. Berharap proses pengeraman dan penetasan berjalan lancar sesuai dengan yang saya harapkan. Aamiin. 

Saya yakin, bahwa anakan dari kenari berner dan lokal saya akan menjadi istimewa. baik itu body, postur tubuh, maupun suaranya yang nyaring (baca juga : Cara memaksimalkan suara kenari) . Kita nantikan saja selama beberapa minggu kedepan, saya akan posting kembali seperti apa nantinya. 
kembali ke atas